WILAYAH BEBAS KORUPSI (WBK) MENUJU WBBM
Pembelajaran Modern Menciptakan generasi yang
Tangguh, Cerdas dan Qur'ani
MAN 2 Wonosobo mengemban amanah untuk membawa peserta didik agar memiliki pengetahuan yang luas, cerdas, kreatif, terampil, disiplin, berakhlaq qur’ani dan menerapkan pembelajaran yang modern.
PPDB
Penerimaan Peserta Didik Baru
E-Learning
Pembelajaran Daring Madrasah
Pengaduan masyarakat
Pengaduan melalui lapor.go.id
E-Library
Perpustakaan Digital Madrasah
RDM
Raport Digital Madrasah
Riset Madrasah
Riset madrasah
Berita Terbaru

Sukses di Kejurkab 2024, MAN 2 Wonosobo Raih Juara I dan II Sepak Takraw
Wonosobo, 18 November 2024 — Dua tim sepak takraw MAN 2 Wonosobo meraih prestasi gemilang dalam Kejuaraan Kabupaten (Kejurkab) Wonosobo 2024. Tim B, yang terdiri

Kasubdit Kemenag RI Ingatkan Guru dan Karyawan MAN 2 Wonosobo Agar Siap Menghadapi Perubahan Teknologi dalam Pendidikan
Wonosobo – Dr. H. Abdul Basit, S.Ag., M.M. selaku Kasubdit Kurikulum & Evaluasi pada KSKK Madrasah Ditjen Pendis Kemenag RI berikan pembinaan kepada guru dan

MAN 2 Wonosobo Meriahkan MGBK Expo 2024
Wonosobo – MAN 2 Wonosobo ikut meriahkan acara MGBK Expo 2024 di Gedung Sasana Adipura Kencana, Wonosobo yang berlangsung pada 12 November 2024. Acara ini

FATIMAH JIHAN TERPILIH MENJADI INISIATOR MUDA MODERASI BERAGAMA TAHUN 2024
Wonosobo – Fatimah Jihan, siswi Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 2 Wonosobo resmi terpilih menjadi Duta Inisiator Muda Moderasi Beragama Tahun 2024. Hasil ini diperoleh setelah

Sejarah MAN 2 Wonosobo
Madrasah Unggulan Riset dan Akademik
Kegiatan pembelajaran riset di MAN 2 Wonosobo merupakan wadah pembinaan bakat dan minat peserta didik dalam bidang penelitian ilmiah. Pembinaan riset di madrasah ditujukan untuk melatih peserta didik dalam merencanakan penelitian ilmiah, melakukan penelitian ilmiah dan menyusun laporan penelitian ilmiah.

Laboratorium Terpadu
Laboratorium terpadu mempunyai segudang manfaat bagi siswa dalam pembelajaran.

KKO MAN 2 Wonosobo
Satu-satunya madrasah di Jawa Tengah yang memiliki Kelas Khusus Olahraga
Kelas Khusus Olahraga
Guna mendorong kemajuan olahraga tanah air, MAN 2 wonosobo membuat Kelas Khusus Olahraga (KKO) dan merupakan satu-satunya madrasah di jawa tengah yang melakukan pembinaan serta memajukan olahraga dengan mencetak putra dan putri madrasah menjadi atlet cerdas, handal dan berakhlakulkarimah.
Beasiswa 3 Tahun





